KlikSatu

Dunia Dalam klik satu

Tips Menyisipkan tabel excel ke Microsoft Word


Tips Menyisipkan tabel Ms excel ke Microsoft Word. Komputer PC atau laptop yang anda miliki mungkin belum semua dikuasai, dari yang simple hinga yang super rumit. Pada kesempatan ini akan membahas bagaimana caranya membuat tabel pada Microsoft Word dengan menyisipkan Microsoft excel. Mungkin tidak terfikirkan oleh sebagian orang, namun bagi yang lebih menyukai membuat tabel dari excel disini saya akan berbagi ilmunya.
Dan tentunya anda harus menulis dahulu pada word, langkah - langkahnya sebagai berikut :

1. Masuk Pada Microsoft Word

Tulis apa saja di lembar kerja Microsoft Word dibawah ini adalah contoh surat tentang pembentukan Panitia KPPS didalamnya berisi nama , tPS dan jabatan.
Setelah mengetik suratnya, klik enter pada keyboard.


Tips Menyisipkan tabel excel ke Microsoft Word
Contoh File yang disisipkan tabel excel

2. Kemudian pilih Insert Menu pada Dasboar.

  • pilih excel spreedsheet terus klik
  • Nanti akan muncul seperti ini. tinggal atur sheet excel sesuai kolom yang anda akan buat tabelnya. seperti pada conotoh dibawah ini membuat kolom Nomor, Desa, Nama, Tps, dan Jabatan.
Tips Menyisipkan tabel excel ke Microsoft Word
Pilih menu Insert dan pilih excel spreadsheet


  • Aturlah lebar excel dengan menggeser tepian Microsoft excelnya.
  • Apabila seslesai membuat tabel excelnya klik sembarang tempat diluar microsoft excelnya.

Nah sekarang tabel Ms excel pada Ms Word telaj jadi.
Demikian tutorial membuat tabel excel pada Mikrosoft Word, mudahkan . Silahkan share ilmu ini kepada teman anda, dengan berbagi ilmu rezeqi anda akan terus mengalir, terima kasih. Adapun artikel lain dari blog saya tentang Tips Membuat Rumus Umur pada Microsoft excel.

Bagikan :
+
Previous
Next Post »
0 Komentar untuk "Tips Menyisipkan tabel excel ke Microsoft Word"

 
Copyright © 2015 KlikSatu - All Rights Reserved
Template By Kunci Dunia
Back To Top